22 Mei 2013

Nomor Urut Capres-Cawapres

Sesuai jadwal acara pemilwa pada tanggal 20 Mei 2013 diadakan pertemuan dengan DPP dari masing-masing partai yakni DPP PRM dan DPP PDSK. hasil dari pertemuan dan hasil pengambilan nomor urut untuk calon Eksekutif dari parpol peserta pemilwa, menetapkan:
1. Partai Rakyat Merdeka dengan nomor urut partai 1 (satu) mendapatkan nomor urut untuk calon Eksekutif dari tingkat Jurusan/Program Studi, Fakultas dan Universitas mendapat nomor urut 2 (dua).
2. Partai Demokrasi Sunan Kalijaga dengan nomor urut partai 2 (dua) mendapatkan nomor urut untuk calon Eksekutif dari tingkat Jurusan/Program Studi, Fakultas dan Universitas mendapat nomor urut 1 (satu).

Nomor Urut Capres-Cawapres